Ini Alasan Nagita Slavina Tekankan Ilmu Agama pada Anak
Kotaknews- Nagita Slavina berbincang soal pola asuh bersama ibunda, Rieta Amilia.
Wanita berusia 61 tahun itu sempat bertanya, hal penting apa yang diterapkan Nagita pada dua putranya.
Menurut istri Raffi Ahmad ini, ilmu agama sangat penting untuk ditanamkan kepada Rafathar maupun Rayyanza.
Setidaknya, jika suatu saat nanti melakukan kesalahan, kakak beradik itu masih ingat Tuhan.
"Salah satunya agama itu penting banget, itu pondasi. Kalau dari kecil sudah banyak diajarin soal agama,
walaupun gimana-gimana, ada takut sama Tuhan," kata Nagita Slavina, dikutip dari YouTube Noice, Selasa (18/7/2023).
Nagita Slavina berharap agar Rafathar dan Rayyanza, memiliki pemahaman agama yang cukup,
setidaknya dapat mengetahui kapan harus berhenti saat sesuatu sudah menjadi berlebihan.
"Jadi itu bisa menjadi rem, yang diharapkan adalah bahwa nanti anak-anak punya rem," lanjut istri Raffi Ahmad.
Nagita sadar betul tentang bagaimana mereka akan tumbuh kelak. Dia bahkan menyadari bahwa menjaga mereka selama 24 jam
tidak mungkin dilakukan karena laki-laki pasti ingin menentukan hidup mereka sendiri.
Sebagai orangtua, Nagita Slavina hanya dapat memberikan bekal kepada mereka dengan ajaran yang baik, termasuk pengetahuan agama.
"Walaupun mereka laki-laki dan tidak dapat kami jaga selama waktu yang lama, mereka memiliki otoritas sendiri.
Jika terlalu dimanja, mereka tidak akan memiliki tanggung jawab. Oleh karena itu, mereka harus belajar bagaimana diberi bekal terlebih dahulu melalui ajaran agama yang menjadi pondasi," tuturnya.
Baca Juga : Ini Jadwal LESLAR Family Untuk Projek Baru Di MNCTV
Lesti Kejora dan Rizky Billar serta beberapa artis lain juga sempat berfoto bersama di lapangan bulutangkis dengan Menpora.
Dito mengapresiasi dan mengucapkan selamat kepada pasangan Leslar yang telah berhasil mengalahkan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina di pertandingan bulutangkis.
Pasalnya Rizky Billar dan Lesti Kejora cukup lama vakum dari dunia hiburan, karena masalah rumah tangganya.
Dalam TOSI SCTV tersebut, Billar dan Lesti melawan pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina dalam pertandingan bulutangkis ganda pasutri.
Dalam sepanjang video tersebut, narator sama sekali tidak membahas jika Menpora menawarkan Lesti Kejora dan Rizky Billar untuk menjadi altet bulutangkis nasional.
Maka dari itu, berita ini belum bisa dipastikan kebenarannya.(*)
Sumber :suara.com
Wanita berusia 61 tahun itu sempat bertanya, hal penting apa yang diterapkan Nagita pada dua putranya.
Menurut istri Raffi Ahmad ini, ilmu agama sangat penting untuk ditanamkan kepada Rafathar maupun Rayyanza.
Setidaknya, jika suatu saat nanti melakukan kesalahan, kakak beradik itu masih ingat Tuhan.
"Salah satunya agama itu penting banget, itu pondasi. Kalau dari kecil sudah banyak diajarin soal agama,
walaupun gimana-gimana, ada takut sama Tuhan," kata Nagita Slavina, dikutip dari YouTube Noice, Selasa (18/7/2023).
Nagita Slavina berharap agar Rafathar dan Rayyanza, memiliki pemahaman agama yang cukup,
setidaknya dapat mengetahui kapan harus berhenti saat sesuatu sudah menjadi berlebihan.
"Jadi itu bisa menjadi rem, yang diharapkan adalah bahwa nanti anak-anak punya rem," lanjut istri Raffi Ahmad.
Nagita sadar betul tentang bagaimana mereka akan tumbuh kelak. Dia bahkan menyadari bahwa menjaga mereka selama 24 jam
tidak mungkin dilakukan karena laki-laki pasti ingin menentukan hidup mereka sendiri.
Sebagai orangtua, Nagita Slavina hanya dapat memberikan bekal kepada mereka dengan ajaran yang baik, termasuk pengetahuan agama.
"Walaupun mereka laki-laki dan tidak dapat kami jaga selama waktu yang lama, mereka memiliki otoritas sendiri.
Jika terlalu dimanja, mereka tidak akan memiliki tanggung jawab. Oleh karena itu, mereka harus belajar bagaimana diberi bekal terlebih dahulu melalui ajaran agama yang menjadi pondasi," tuturnya.
Baca Juga : Ini Jadwal LESLAR Family Untuk Projek Baru Di MNCTV
Lesti Kejora dan Rizky Billar serta beberapa artis lain juga sempat berfoto bersama di lapangan bulutangkis dengan Menpora.
Dito mengapresiasi dan mengucapkan selamat kepada pasangan Leslar yang telah berhasil mengalahkan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina di pertandingan bulutangkis.
Pasalnya Rizky Billar dan Lesti Kejora cukup lama vakum dari dunia hiburan, karena masalah rumah tangganya.
Dalam TOSI SCTV tersebut, Billar dan Lesti melawan pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina dalam pertandingan bulutangkis ganda pasutri.
Dalam sepanjang video tersebut, narator sama sekali tidak membahas jika Menpora menawarkan Lesti Kejora dan Rizky Billar untuk menjadi altet bulutangkis nasional.
Maka dari itu, berita ini belum bisa dipastikan kebenarannya.(*)
Sumber :suara.com
Post a Comment for "Ini Alasan Nagita Slavina Tekankan Ilmu Agama pada Anak"